Dari : Situs Alfi Wahasa's Source: Mudahnya Cara Menginstal Linux Mint Di Flasdisk !!
Ged a Widget
Jumat, 17 Mei 2013

Mudahnya Cara Menginstal Linux Mint Di Flasdisk !!


 
Sebelum kita menginstal linux mint terlebih dahulu kita siapkan dulu bahan – bahan yang kita butuhkan untuk membuat linux Mint di usb adalah :
  1. Siapkan flashdisk berkapasitas 2 GB atau lebih besar lebih baik
  2. ISO/CD distro Linux Mint 4.0 ISO
  3. fixmint.zip
Dan selanjutnya saya kan menerangkan cara menginstal linux mint di flashdisk dengan cara Sebagai berikut :
  1. Untuk memformat USB/Flashdisk anda silahkan download aplikasi HP USB format tool dan jangan lupa untuk memilih Fat16 atau Fat32 untuk file systemnya. Atau bisa juga langsung menggunakan mesin pemformat dari windows.
  2. Buat folder baru di dalam komputer, beri nama saja Linuxmint.
  3. Sudah punya LinuxMint-4.0.iso ? Kalo belum bisa download dulu.
    Atau kal
    au sudah mempunyai Live CD nya LinuxMint 4.0 anda bisa membuat file ISO nya pakai aplikasi K3B bagi anda user linux dan Nero bagi anda pengguna windows. Kalo sudah silahkan copy LinuxMint-4.0.iso di dalam folder Linuxmint.
  4. Download fixmint.exe, lalu extract arsipnya dan arahkan ke folder Linuxmint.
    Click fixmint.bat dari hasil extract tadi. Jalankan perintahnya dengan menekan tombol Enter.
  5. Copy semua file yang berada di folder mint (hasil extract) di dalam folder Linuxmint ke USB Flasdisk.
  6. Click file makeboot.bat di dalam USB Flashdisk untuk mengaktifkan drive bootablenya.
  7. Restart komputer, dan jangan lupa untuk merubah setingan system BIOS, pilih Menu Boot dari USB device.



















0 komentar:

Posting Komentar